Mencicipi Steak di SFA Steak Karanganyar yang Bertabur Promosi
SFA Steak merupakan sebuah resto yang terletak di Karanganyar. Awalnya resto ini terletak di depan toko SFA Karanganyar, dan tempatnya masih kecil, namun usahanya cukup berkembang hingga pindah tempat yang lebih besar. Dulu hanya menjual menu steak tapi sekarang bermacam-macam. Tak hanya di Karanganyar saja kini bisnis resto SFA steak berkembang di area Solo raya. Dengan adanya Sfa steak menambah deretan wisata kuliner di bumi intan pari Karanganyar.
Ada promosi menarik di SFA Steak Karanganyar, bagi ibu hamil gratis es degan dengan syarat pembelian makanan dan minuman lain. Nah saya jadi berbinar-binar siapa tahu dapat gratisan es degan lumayanlah walau hanya sekitar 5 rb an saja tapi tetap lumayan bisa menikmati es degan. Tapi apakah saya berhasil mendapatkannya?
Beberapa hari yang lalu, saya dan suami pergi ke SFA Steak, sebuah usaha makanan yang menu utamanya steak, SFA steak ini awalnya kecil sekarang dah berkembang tempatnya cukup luas, bernuansa jawa kuno. SFA Steak ini pusatnya ada di Karanganyar, dan setelahnya mereka membuka cabang di area solo raya, ada di daerah Sragen, Kartosuro dll. Saya sendiri menyambangi SFA steak yang ada di Karanganyar, karena memang letaknya cukup dekat dengan rumah saya. Dari rumah saya mungkin hanya sekitr 3 km saja, kalau nai sepeda paling 5 menit sampai.
Pada hari tersebut, sampailah saya di pelataran SFA, kami memarkir sepeda kemudian membayar parkir seribu rupiah. Memasuki ruangan yang bartajuk kejawen karena bentuk restonya memang seperti rumah jawa joglo, temboknya terbuat dari kayu alias gebyok. Saya memilih duduk di teras yang ada kursinya, kalau di dalam bisa lho lesehan. Saya ke sana habis dhuhur jadi banyak pengunjung kesana apalagi saat itu lagi musim liburan, suasana di SFA ramai, tapi masih banyak tempat yang kosong.
Saya dan suami kemudian memilih tempat duduk, kemudian dihampiri waitresnya, mau pesan apa. Suami saya ingin mencoba Steak karena dia pikir SFA steak ini terkenal dari steaknya, dan mencoba steak dulu lah begitu. Kemudian memesan es jus jambu. Sedangkan saya juga memesan double steak serta jus sirsak. Double steak ini dihargai 20.000 dan jus 7000. Dan waiternya tidak menanyakan saya hamil apa gak, saya kira dia sudah tahu.
Pelayanannya cepat sekali baru beberapa menit kami sudah dihidangkan dengan pesanan kami. Awalnya jus kami terima. Tapi saya bingung mana nih gratisan saya es degannya mana kok gak dikasih, hahah ngarep, dan saya mulai galau, mau bilang juga malu. Ya sudahlah mungkin belum rezeki kali ya.
Tak berapa lama steak doublenya datang, tapi kok imut imut gitu alias ukurannya sangat mini, waduw mana kenyang hehe. Ada tiga potong daging krsipi yang kecil-kecil disertai kuah, kentang, buncis dan wortel. Suami saya bertanya, apa ini gak salah kok double steak sedikit sekali. Saya mencoba meyakinkan emang segitu porsinya.
Ya sudahlah tak mengapa, akhirnya kami menikmati hidangan steak yang kami pesan. Mungkin lain kali kami akan mencoba menu lain yang ada di SFA Steak ini, semoga pula ada yang nraktir gratisan gitu hihi.
Oh ya, terlepas dari porsi mini double steak, SFA memiliki banyak promosi yang bisa kamu coba! Baik kan aku, tak bantu promosi walaupun sedikit kecewa hihi.
Ada promosi menarik di SFA Steak Karanganyar, bagi ibu hamil gratis es degan dengan syarat pembelian makanan dan minuman lain. Nah saya jadi berbinar-binar siapa tahu dapat gratisan es degan lumayanlah walau hanya sekitar 5 rb an saja tapi tetap lumayan bisa menikmati es degan. Tapi apakah saya berhasil mendapatkannya?
steak sfa steak |
jus sirsak |
Pada hari tersebut, sampailah saya di pelataran SFA, kami memarkir sepeda kemudian membayar parkir seribu rupiah. Memasuki ruangan yang bartajuk kejawen karena bentuk restonya memang seperti rumah jawa joglo, temboknya terbuat dari kayu alias gebyok. Saya memilih duduk di teras yang ada kursinya, kalau di dalam bisa lho lesehan. Saya ke sana habis dhuhur jadi banyak pengunjung kesana apalagi saat itu lagi musim liburan, suasana di SFA ramai, tapi masih banyak tempat yang kosong.
Saya dan suami kemudian memilih tempat duduk, kemudian dihampiri waitresnya, mau pesan apa. Suami saya ingin mencoba Steak karena dia pikir SFA steak ini terkenal dari steaknya, dan mencoba steak dulu lah begitu. Kemudian memesan es jus jambu. Sedangkan saya juga memesan double steak serta jus sirsak. Double steak ini dihargai 20.000 dan jus 7000. Dan waiternya tidak menanyakan saya hamil apa gak, saya kira dia sudah tahu.
Pelayanannya cepat sekali baru beberapa menit kami sudah dihidangkan dengan pesanan kami. Awalnya jus kami terima. Tapi saya bingung mana nih gratisan saya es degannya mana kok gak dikasih, hahah ngarep, dan saya mulai galau, mau bilang juga malu. Ya sudahlah mungkin belum rezeki kali ya.
Tak berapa lama steak doublenya datang, tapi kok imut imut gitu alias ukurannya sangat mini, waduw mana kenyang hehe. Ada tiga potong daging krsipi yang kecil-kecil disertai kuah, kentang, buncis dan wortel. Suami saya bertanya, apa ini gak salah kok double steak sedikit sekali. Saya mencoba meyakinkan emang segitu porsinya.
Ya sudahlah tak mengapa, akhirnya kami menikmati hidangan steak yang kami pesan. Mungkin lain kali kami akan mencoba menu lain yang ada di SFA Steak ini, semoga pula ada yang nraktir gratisan gitu hihi.
Oh ya, terlepas dari porsi mini double steak, SFA memiliki banyak promosi yang bisa kamu coba! Baik kan aku, tak bantu promosi walaupun sedikit kecewa hihi.
Promosi di SFA Steak
promosi di sfa steak karanganyar |
Atasi Jerawat dan muka kusam wajah anda lebih cerah semakin tampak muda hanya dalam 3 hari, ketahui lebih lanjut di ZamzamHerbal.com
http://www.zamzamherbal.com/collaskin-facial-cleanser-perawatan-wajah- modern/
obat ampuh keputihan original:
- http://www.zamzamherbal.com/natural-crystal-x-original/
- http://www.zamzamherbal.com/rose-v-khusus-untuk-perawatan-daerah- kewanitaan/
Obat Khusus Mata Katarak dan Mata Plus : http://www.zamzamherbal.com/ox-pw- herbal-khusus-mata-katarak-dan-mata-plus/
SFA ternyata mempunyai strategi yang jitu untuk menggaet para pelanggannya, berbagai promosi telah disebar untuk para pencinta SFA steak. Apa saja promosi yang ada saat ini?
Ibu hamil mendapat gratis es degan disertai dengan pesan makanan dan minuman lain, serta tidak boleh dibawa pulang alias harus diminum di situ.
Ada lagi bagi kamu yang kembar, bisa beli satu gratis satu, sayang ya, kan di Karanganyar sedikit yang kembar. Eh tapi kalo tiap hari kesini nyucuk juga wkwkkw.
Gratis voucher kasih sayang bagi yang mention @sfasteak di twitter, aku kurang paham yang ini, mungkin voucher minum gratis, hanya boleh di pakai di situ dan tak boleh dibawa pulang, dan digunakan satu kali pakai.
Untuk pelajar dapat diskon 10 persen untuk semua menu. Asyik tuh kalau beli mencapai 100.000 hanya bayar 90.000 lumayanlah irit 10.000 bisa buat beli bensin.
Bagi yang puasa senin kamis, bisa gratis buka puasa disitu, tapi menunya sudah ditentukan, lumayanlah bagi yang ingin gratisan. Ini berlaku untuk semua cabang SFA, tak harus di Karanganyar, So, jika kamu termasuk bagian dari promo ini silakan aja dicoba kalau gak malu hihi.
Mungkin masih banyak lagi promosi di SFA, oh ya bisa jadi promo ini juga bisa berakhir kapan saja. Yuk nikmati wisata kuliner di Karanganyar!